Teh Celup Daun jati cina

Teh Celup Daun jati cina



Daun Jati Cina (Cassia angustifolia) merupakan tumbuhan semak dari famili Fabaceae, subfamili Caesalpinioideae, asli daerah Asia Barat, namun dapat ditemukan baik di daerah tropis maupun subtropis. Selama ribuan tahun herbal ini telah memainkan peran utama dalam pengobatan jamu rakyat. Alexandria Senna (S. Alexandrina) adalah barang yang sampai saat ini di perdagangan trans-nasional oleh orang-orang Ababdeh dan ditanam secara komersial, secara tradisional di sepanjang Sungai Nil tengah tapi lebih umum di banyak daerah sekitar Samudera Hindia barat laut.

Sennae Folium (jati cina) umumnya dikenal sebagai senna atau Alexandria senna, dan nama ilmiahnya adalah Cassia angustifolia. Senna telah digunakan sejak abad ke-9 oleh dokter Arab sebagai pencahar dan telah dikenal sebagai “ramuan pembersihan. Serapion dan Sesue yang kemudian memberinya nama dalam bahasa Arab dan menggunakannnya sebagai laxative atau obat pencahar. Selain itu daun jati cina juga sebagai obat alami dalam membuang racun tubuh terutama pada organ usus, melangsingkan tubuh, mengecilkan perut buncit, dan membantu mereka yang sedang menjalani program diet.

Manfaat Teh Celup Jati Cina Alifya


Komposisi Teh Celup Jati Cina Alifya

  • Ekstrak daun jati cina pilihan

Aturan Pakai Teh Celup Jati Cina Alifya

  • Seduh 1 kantung teh dengan air panas/ hangat
  • Minum 2x sehari atau sesuai kebutuhan
  • Disarankan untuk mengganti gula dengan madu

Isi Kemasan Teh Celup Jati Cina Alifya

  • 20 kantung @2gr

Produsen Teh Celup Jati Cina Alifya

  • Binaan PNPM Mandiri Cilongok Banyumas

Legal dari Teh Celup Jati Cina Alifya

  • Din-Kes P-IRT 209330201173019




Cara Belanja

Silahkan pesan item ini dengan menghubungi Contact Toko , Barang dikirimkan sehari setelah transaksi selesai. Atau silahkan pesan langsung via tombol Whatapps dan SMS di bawah ini. Admin toko akan langsung merespond pesanan Anda.

Pesan Sekarang SMS Sekarang